Bill Gates Anggap Google kurang Beramal
Pendiri sekaligus mantan CEO Microsoft mengkritik bahwa Google kurang melakukan kegiatan amal. Meskipun begitu, saat ini Google dianggapnya sudah mempunyai niatan yang cukup bagus dengan melakukan berbagai kegiatan amal.